AIMP mempunyai salah satu hal yang cukup menarik yaitu fitur equalizer yang sangat lengkap dimana kita bisa mengatur kualitas suara yang dikeluarkan oleh perangkat keras. Selain itu ada juga fitur yang bisa kita gunakan untuk mengganti tampilan dengan kostumisasi yang bisa kita sesuaikan dengan mudah. Perangkat audio player ini bisa bisa kita letakkan dimanapun ingin ditampilkan baik itu startbar maupun pada system tray. Mungkin banyak sekali pengguna sering kali menjumpai sebuah aplikasi player yang hanya bisa digunakan untuk memutar beberapa format saja. Dengan aplikasi gratis ini kita bisa memutar berbagai jenis format tanpa khawatir tidak bisa diproses karena sebenarnya ia sudah dibekali dengan codec canggih. Silahkan perbaharui versi lama anda dengan AIMP terbaru.
AIMP terbaru didesain dengan dasar pengembangan dari pendahulunya yaitu Winamp yang saat ini sudah dihentikan produksinya menjamin tampilan lebih segar dan sederhana yang akan membuat para pengguna semakin betah berlama-lama menggunakannya. Software gratis ini dibekali dengan tampilan yang ramah pengguna dan juga berbagai tombol menu yang berisi berbagai fitur canggih yang tidak akan bisa anda temukan pada perangkat lunak lainnya. Ia juga sangat cocok dipasangkan tidak hanya pada Windows namun juga dengan system operasi yang kurang umum seperi Linux, Macintos dan beberapa lainnya. Dengan tampilan menarik pengembang percaya bahwa ini akan menjadi semakin populer.
Title : AIMP 3.60.1470
Filename :aimp_3.60.1470.exe
File size : 8.32MB
Requirements : Windows 2000 / XP / Vista / Windows 7 / Windows 8
Languages : Multiple languages
License : Freeware
Author : AIMP
AIMP merupakan terbosan terkini bagi dunia program audio player dengan penyajian yang sedikit berbeda dari para kompetitor. Dengan pembaharuan berkala memastikan setiap dari pengguna mendapatkan fitur terkini yang sudah diuji coba terlebih dahulu. Selain itu dengan update rutin akan meminimalisir adanya bug, crash yang mengganggu jalannya program. Bagi anda yang sudah tidak sabar ingin memperbaharui versi terdahulunya silahkan langsung melakukan update dengan mengunduhnya secara gratis. Demikianlah ulasan kali ini mengenai Free Download AIMP 3.60.1470 Update Terbaru 2015. Jangan sungkan untuk membagikan artikel ini melalui facebook, twitter, maupun facebook. Semoga bisa bermanfaat bagi anda yang sedang mencari software terbaru.